Minggu, 14 Juni 2009

Pedal Putih


SUDAH TERJUAL 


Pedal pit kebo atau pit onthel lawas seperti ini udah lumayan jarang. Selain di toko udah tidak ada yang jual juga yang bekas banyak yang memburu. Sangat cocok di pakai di sepeda merk Gazelle, The Humber atau Rudge dll. Siapa cepat dia dapat.
 



Tidak ada komentar:

Posting Komentar